"Saya merasa segalanya tidak seperti yang kami harapkan, saya merasakan seolah diri saya terluka," imbuhnya.
Suarez juga telah meminta maaf kepada Ivanovic melalui sambungan telepon, pun demikian kepada pelatih dan rekan setimnya di Liverpool.
Akibat perbuatannya itu Federasi Sepak Bola Inggris (FA) menjatuhi hukuman larangan bermain selama 10 pertandingan untuk Suarez.
"Saya menelepon Ivanovic dan berbicara dengannya. Saya meminta maaf secara langsung kepadanya," ujar Suarez kepada BBC.
Baca Juga: Ilmuwan Klaim Suporter Atletico Madrid Biang Kerok COVID-19 di Inggris
"Saya juga meminta maaf kepada manajer dan semua orang di Liverpool," imbuhnya.
Source | : | berbagai sumber |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR