Baca Juga: Salah Satunya Cuma Rp15 ribu, 6 Makanan Sehat Ini Memperlambat Penuaan
Dr. Elizabeth Tanzi, dokter kulit yang berbasis di Maryland, AS menjelaskan bahwa berhubungan seks dan masturbasi membantu memerangi peradangan pada kulit.
Peradangan pada kulit ini merupakan salah satu penyebab jerawat, kerutan dan masalah kulit lainnya.
"Sederhananya, seks dapat mengurangi tingkat stres yang pada gilirannya mengurangi hormon stres dalam tubuh," kata Dr. Tanzi dikutip BolaStylo dari Metro.
"Hal itu akan memberikan efek membantu mengurangi risiko peradangan pada tubuh," jelasnya.
Eric Marlow Garrisson, seorang seksolog klinis dan forensik berbasis di AS menjelaskan bahwa ketika masturbasi, orang cenderung lebih merasakan santai.
Aktivitas seksual itu dapat melipatgandakan manfaat anti-inlfamasi pada kulit.
Apalagi bagi orang-orang yang menjadikan masturbasi sebagai rutinitas harian.
"Mereka melakukannya secara teratur, mungkin mereka tidak melakukannya sekali dalam sebulan," kata Eric Marlow.
"Terkadang mereka melakukannya di kamar mandi atau saat mandi, semua ini sama dengan peningkatan relaksasi.
"Jika mereka (klien) bersinar (glowing) dan terlihat lebih muda, mungkin mereka melakukannya (masturbasi) secara teratus," pungkasnya.
Baca Juga: Cuma dengan Rendam Kaki dalam Air Rebusan Jahe, Kamu Bakal Dapatkan Manfaat Luar Biasa Ini
View this post on Instagram
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Reno Kusdaroji |
KOMENTAR