Daun dewa dijuluki penyambung nyawa karena kandungan fitokimia di dalamnya yang ampuh mengobati beragam penyakit dari ringan sampai berbahaya.
Berikut ini tim redaksi BolaStylo hadirkan segudang manfaat daun dewa bagi kesehatan.
Berbagai ramuan tradisional yang telah termuat dalam beberapa penelitian membuktikan tanaman ini sejak dulu digunakan untuk mengobati segala jenis kanker.
Jurnal Universitas Sains Malaysia menyebutkan senyawa protein peroksidase dalam daun dewa disinyalir mampu menghambat pertumbuhan sel kanker dan tumor.
Daun dewa mampu mengobati sakit diabetes karena memiliki kandungan yang dapat menginduksi efek hipoglikemik
Efek hipoglikemik ini mampu menurunkan kadar gula darah secara signifikan sehingga efektif untuk mengatasi diabetes.
Baca Juga: Cuma Makan Brokoli Hijau, 5 Perubahan Luar Biasa Ini Bisa Kamu Dapatkan
3. Mengobati penyakit jantung, darah tinggi/hipertensi dan stroke
Seperti diketahui, kardiovaskular menjadi salah satu faktor utama bagi seseorang dapat terserang darah tinggi atau hipertensi.
Jurnal Frontiers in Pharmacology membuktikan ekstrak daun dewa mampu membuat penurunan dalam detak jantung, dan efek ionotropik negatif pada atrium.
Selain membantu aktivitas kardiovaskular untuk mengataso hipertensi, daun dewa juga disinyalir dapat mencegah dan mengobati stroke.
Hasil penelitian dan temuan ini pun sudah diujikan dan diterbitkan dalam jurnal tim riset dari Universiti Sains Malaysia.
Baca Juga: Bukan Mengurangi Berat Badan, Ini 7 Alasan Diet Bagus Bagi Kesehatan
Source | : | intisari |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR